Babinsa Bantu Pembuatan Pondasi Sandaran Jalan Desa Jonggolsari

    Babinsa Bantu Pembuatan Pondasi Sandaran Jalan Desa Jonggolsari
    Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 13/Leksono Serda Supriyadi membantu pembuatan pondasi sandaran dan saluran irigasi masyarakat yang longsor di Desa Jonggolsari, Kecamatan Leksono. Selasa (29/09/2022).

    Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 13/Leksono Serda Supriyadi membantu pembuatan pondasi sandaran dan saluran irigasi masyarakat yang longsor di Desa Jonggolsari, Kecamatan Leksono. Selasa (29/09/2022).

    Serda Supriyadi mengatakan, kegiatan yang dilakukan ini merupakan salah satu wujud dari Koramil 13/Leksono melaksanakan pembinaan wilayah. “Kami menyadari kehadiran prajurit penting bagi masyarakat dalam membantu mereka, termasuk memperbaiki kondisi infrastruktur dusun, ” katanya.

    Sementara itu Danramil 13/Leksono Lettu Inf Salman Turut mengungkapkan, keterlibatan TNI dalam kegiatan itu juga salah satu pelaksanaan Delapan Wajib TNI, yakni membantu mengatasi kesulitan rakyat dan mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, ujarnya.

    wonosobo jateng
    Ahmad Ridho

    Ahmad Ridho

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0707/Wonosobo Latihan PBB Sebagai...

    Artikel Berikutnya

    Demi Suksesnya Program KB, Kodim Wonosobo...

    Berita terkait